-
Program Baru Darul Hisan: Pembagian Takjil Buka Puasa Sunnah Senin-Kamis untuk Panti Asuhan
Yayasan Islam Amanah Darul Hisan kembali meluncurkan program baru yang penuh berkah, yaitu pembagian takjil buka puasa sunnah Senin-Kamis untuk panti-panti asuhan di wilayah Semarang dan sekitarnya. Program ini bertujuan untuk mendukung anak-anak yatim dan piatu di panti asuhan, serta mempererat tali silaturahmi dengan memberikan bantuan berupa makanan berbuka puasa yang penuh gizi. Menebar Kebaikan…