-
Sadiman, Pejuang Lingkungan dari Wonogiri
Ketika isu pemanasan global belum menjadi perhatian banyak orang, beliau sudah melakukan aktivitas untuk mengurangi pemanasan global dengan menanami bukit gundul seluas 100 hektar seorang diri. Adalah Mbah Sadiman (72 th) seorang pejuang lingkungan yang hanya berharap sabar dan ikhlas selama seperempat abad lebih ini dengan menanam berbagai jenis pohon dan tanaman untuk keselamatan dunia…
-
Kisah Mualaf Oliv, Mantab Meski Ditentang dan Ditampar Ibu
Setiap mualaf punya kisah masing-masing yang bis akita petik hikmahnya. Termasuk dari kisah mualafnya Olivia Deborah Gultom (23 tahun) atau akrab disapa Oliv, gadis Batak kelahiran dan besar di Bandung. Ia membagikan perjalanannya mendapat hidayah Islam yang penuh dengan rintangan. Dikutip dari kanal YouTube Rukun Indonesia, Oliv menceritakan resmi menjadi mualaf pada 3 Desember 2022.…
-
Kisah Muallaf Pesinetron Rina Diana Terpukau Melihat Orang Shalat
Setiap orang akan menemui jalan hidayahnya sendiri-sendiri. Allah SWT telah mengatur segala sesuatunya meski awalnya nampak tidak mungkin. Seperti halnya yang terjadi pada artis sinetron dan FTV, Rina Diana, yang namanya langsung meroket lewat sinetron yang berjudul ‘Istiqomah’ dan ‘Emak Ijah Pengen ke Mekkah’, mencuri perhatian publik, ketika ia mengungkapkan kisah spiritualnya. Rina Diana mengaku,…
-
Tips Sukses Haji Halim, Orang Terkaya di Palembang Dengan Bersedekah
Bagi masyarakat Palembang ibukota Propinsi Sumatera Selatan, nama Haji Halim begitu populer. Ia dikenal sebagai masyarakat paling kaya dan dermawan. Haji Halim yang merupakan pemilik PT Sentosa Mulia Bahagia Palembang itu bahkan menjadikan lahan miliknya seluas 2,5 hektare sebagai lembaga pendidikan dan kegiatan keagamaan. Besarnya nilai aset yang dimiliki Haji Halim berasal dari lini bisnis…
-
Hermanto, Mengaspal Ojol 13 Jam Sehari
Adalah Hermanto, seorang bapak rumah tangga berusia muda 30 tahun. Sejak resign dari tempatnya bekerja di sebuah pabrik, kini ia memilih mencari penghasilan dengan menjadi driver ojek online (ojol). Semenjak menjadi driver ojol ia agak berubah dalam kesehariannya ketika di rumah, ia semakin jarang terlihat nongkrong seperti tetangganya yang lain. Terlebih semenjak istrinya diketahui hamil…